Beginilah Tips Cara Mengkonsumsi Semut Jepang

Beginilah Tips Cara Mengkonsumsi Semut Jepang - Semut jepang memang dipercaya bisa mengatasi berbagai gangguan penyakit dalam waktu yang sangat singkat. Bahkan semut jepang juga dipercaya bisa membantu tubuh dalam mendapatkan stamina yang lebih baik. Tapi untuk menghindari Efek Samping Mengkonsumsi Semut Jepang, maka konsumsi harus dilakukan oleh setiap orang. 

Beginilah Tips Cara Mengkonsumsi Semut Jepang

Beginilah Tips Cara Mengkonsumsi Semut Jepang

  1. Tidak ada aturan pasti untuk mengkonsumsi semut jepang. Untuk pemakaian awal sebaiknya dalam dosis yang sangat rendah, misalnya 1 semut jepang dalam 1 kali sehari. Jika tidak ada efek samping maka konsumsi bisa dilanjutkan.
  2. Konsumsi semut jepang tidak boleh dilakukan secara langsung. Cara konsumsi yang tepat adalah dengan memasukkan dalam kapsul organik atau kapsul yang bisa dicerna tubuh, kemudian ditekan-tekan untuk membunuh semut, baru diminum.
  3. Konsumsi selama lebih dari satu minggu dan tidak menunjukkan efek perubahan maka sebaiknya hentikan konsumsi semut jepang. Hal ini bisa disebabkan kemungkinan tubuh tidak merespon dengan baik dan justru bisa menyebabkan alergi.
  4. Untuk mendapatkan efek yang paling baik dari semut jepang, maka pengendalian penyakit juga tidak hanya bergantung pada semut jepang. Misalnya jika Anda menderita diabetes, maka cara mencegah diabetes lebih parah, juga harus membatasi konsumsi gula. Jika anda menderita kolesterol tinggi maka, konsumsi makanan yang mengandung kolesterol juga harus dikurangi. Jadi semut jepang bukan perawatan instan yang bisa bekerja secara penuh untuk tubuh.
  5. Konsumsi semut jepang sebagai obat, hendaknya juga harus segera dihentikan jika kondisi penyakit sudah membaik. Konsumsi berlebihan bersifat terus menerus bisa menyebabkan timbulnya penyakit lain.
Semut Jepang memang menjadi alternatif pakan bagi hewan ternak sebab mengandung protein tinggi. Konsumsi semut jepang sebagai obat mungkin memang bisa terbukti namun juga banyak dipengaruhi oleh kondisi psikologis seperti sugesti. Hingga saat ini memang belum ada bukti ilmiah bahwa semut jepang bisa mengatasi berbagai jenis penyakit. Jadi jika anda ingin mengkonsumsi semut jepang hendaknya pelajari dari cara konsumsi dan pertimbangkan efek yang bisa terjadi pada tubuh.


0 Response to "Beginilah Tips Cara Mengkonsumsi Semut Jepang"

Posting Komentar